Beranda / Sekolah / Gadis Kecil yang Jujur

Gadis Kecil yang Jujur

Interactive Books

Detail
ISBN -
Penerbit Educa Studio
Penulis Idawati, Fanya Wandita Widya Sasmaya
Editor -
Ilustrator Larasati Setyaningrum, Alif Fauzan
Pengisi Audio Dani & Haryo
Sinopsis

Bel pulang sekolah sudah berbunyi, Clara bergegas mengemasi barang bawaannya. Saat ini ibu Clara sedang sakit, sehingga Clara harus segera pulang ke rumah. Di tengah perjalanan, Clara ingin sekali membelikan ibunya apel, tetapi uang sakunya sudah habis. Namun, ada suatu kejadian yang membuat Clara mendapatkan apel tanpa harus mengeluarkan uang sepeser pun. Penasaran bagaimana kisahnya? Baca yuk!

Bagikan artikel ini

Dapatkan RIRI
Cerita Lainnya